Tidak ada yang lebih penting dalam pergaulan umat manusia di dunia ini selain komunikasi yang bertujuan untuk menyampaikan suatu pikiran, gagasan atau ide, atau pesan dari seseorang kepada orang lain. Kita berkewajiban untuk mengupayakan segala cara untuk menggunakan semua alat yang ada agar penyuluhan menjadi efektif. media penyuluhan ini adalah salahsatu media visual yang memaparkan penyuluhan pada komoditi bidang pertanian, perikanan dan kehutanan.

News..!! Peraturan Menteri Pertanian RI tentang Kebutuhan dan HET Pupuk Bersubsidi Sektor Pertanian TA 2016

Permentan Nomor: 60/SR.310/12/2015 Tentang Kebutuhan dan Harga Eceran Tertinggi untuk Pupuk Bersubsidi Sektor Pertanian TA 2016
DIOLUHTAN. Dalam rangka mewujudkan Ketahanan Pangan Nasional, pupuk sangat berperan penting dalam peningkatan produktivitas dan produksi komoditas pertanian. Agar pengelolaan subsidi pupuk dapat berjalan optimal, perlu menetapkan kebutuhan dan Harga Eceran Tertinggi Pupuk Bersubsidi untuk Sektor Pertanian Tahun Anggaran 2016.
Untuk lebih jelas dan mendetail, silahkan klik Download Permentan Nomor: 60/SR.310/12/2015.
Sumber : www.pertanian.go.id
Previous
Next Post »
Post a Comment
Thanks for your comment